Ads

ads header
Menu
belajarbahasainggris

Materi Kelas 8 BAB 4: Giving Invitation/Inviting.

Hi, Sobat Pelajar

Salam sehat, semoga hari ini kalian dalam keadaan yang sehat selalu. Kali ini kita akan membahas materi yang ada pada Chapter IV Kelas 8 dengan judul “Come to my birthday Party, please!” menuntut anak untuk menguasai KD pengetahuan (3.4) dan KD keterampilan (4.4).

 

Berikut adalah KD 3.4 dan 4.4, kompetensi yang harus anak dicapai di akhir pembelajaran:

3.4

Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi interpersonal lisan dan tulis yang melibatkan tindakan menyuruh, mengajak, meminta izin serta menanggapinya, sesuai dengan konteks penggunaannya.

4.4

Menyusun teks interaksi interpersonal lisan dan tulis sangat pendek dan sederhana yang melibatkan tindakan menyuruh, mengajak, meminta izin dan menanggapinya dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai dengan konteks.

 

Gambaran materi yang diajarkan di kelas 8 BAB 4, yaitu: 

1.      Invitation

2.      giving instruction/imperative

3.      asking and giving permission.

 

Kita akan memulai pembahasan dari yang pertama adalah giving invitation/inviting.

Pengertian

Giving invitation yaitu ungkapan atau ekspresi yang digunakan untuk mengajak/mengundang seseorang untuk datang ke suatu tempat atau ketika ada seseorang yang meminta orang lain untuk melakukan sesuatu untuknya. Biasanya ada response atau tanggapan dari seseorang atas undangan atau ajakan (responding to invitation). Berikut adalah ekspresi/ungkapan yang biasa digunakan untuk mengundang seseorang (inviting) beserta responya:

 

Giving invitation

                      Responding invitation

Accepting

Refusing

-      Would you like to ....?

Would you like to dance with me?

Would you like to come to my birthday party?

-      Why don’t we ....?

Why don’t we go to the beach?

Why don’t we play badminton?

-      Would you mind ....?

Would you mind coming over on Saturday night?

Would you mind going with me?

-      What about ....? How about ...?

What about swimming to Bandar Eco Park?

-        Shall we  ....?

Shall we go to the cinema together?

-        Can you ....?

Can you come to my house?

-        Do you want to ....?

Do you want to go out with me?

-     I’d like to

-     Thanks for your invitation

-     With pleasure

-     I’d love to

-     I would. Thank you.

-     That would be nice

-     Wonderful

-     Great

-     All right

-     Yes, it would be very kind of you.

-     That’ s a good idea

-          Thanks but i’m afraid I can’t

-          I’m sorry I can’t. I have another schedule.

-          I’d love to but ...

-          Thanks for asking me but ...

-          Sorry I can’t but thanks anyway

 

Perhatian contoh dialog di bawah ini

 

 

Itulah materi pembahasan mengenai giving invitation. Untuk lebih mendalami materi kalian bisa kerjakan kuis yang ada dibawah ini.



Terimakasih semoga bermanfaat.

No comments